
Day 1 : Pekanbaru – Jakarta – City Tour Lombok ( D)
Berangkat di Bandara SSK II untuk penerbangan ke Jakarta, selanjutnya
melanjutkan penerbangan ke Lombok.
Tiba di Lombok langsung mengunjungi Taman Narmada, merupakan miniatur dari Danau segara
Anak yang ada di Puncak Gunung Rinjani dengan air
awet mudanya. Pura Lingsar tempat
upacara keagamaan umat Hindu dan Islam Wetu Telu. Pure Batu Bolong di pinggir pantai
senggigi atau bukit malimbu untuk sunset. Check in Hotel. Free. Program.
Sarapan pagi di hotel, tour diawali dengan mengunjungi Desa Banyumulek sebuah desa pusat kerajinan tanah liat atau gerabah, desa Sukerare sebuah desa tempat
pengerajin kain tenun tradisional khas Lombok, Desa Sade yaitu sebuah desa yang masih mempertahankan budaya
Lombok, disana kita bisa melihat bentuk asli rumah suku sasak yang sangat unik
yang mana rumahnya tanpa jendela dan lantai rumahnya terbuat dari tanah yang
dilapisi kotoran kerbau atau sapi. Kemudian kita akan menikmati dua buah pantai
yang indah yaitu pantai Kuta dan Tanjung
Aan yang memiliki pasir pantai yang berwarna putih dan kuning seperti biji
merica dan di kelilingi oleh bukit yang masih alami. Kembali ke hotel. Free
program.
Sarapan pagi di hotel. Mengunjungi sebuah Gili Trawangan yang sudah terkenal hingga ke mancanegara sebagai obyek wisata
pantai dan taman laut berupa karang berwarna-warni dengan berbagai macam ikan
hias. Kegiatan yang dapat dilakukan di sana seperti snorkeling atau melihat
taman laut menggunakan glass bottom boat (biaya sendiri). sore hari kembali ke lombok dan selanjutnya mengunjungi hutan lindung pusuk dengan pemandangan
lembah yang indah dan kera hutan yang berjejer di sepanjang pinggir jalan. Kembali ke
hotel. Free program
Day 4 : Mataram - Pekanbaru (B)
Sarapan Pagi di Hotel. Check out, City tour Kota mataram & cakranegara untuk
berkesempatan berbelanja oleh – oleh
khas Lombok ( mutiara air laut & air tawar, kaos lombok, Makanan khas
lombok, Obat- obatan khas NTB. Kemudian transfer ke
bandara untuk melanjutkan perjalanan ke Pekanbaru. Tour ending. Sampai bertemu
lagi dengan limas di tour berikutnya..:)
Harga
Rp.4.350.000,-/org min 25 org
Harga Termasuk :
- Tiket Pesawat Pekanbaru – Lombok PP
- Malam menginap di Hotel Bintang 4 (Senggigi Beach)
- Transfer dan Tour menggunakan mobil AC
- Makan sesuai Programme ( 3x sarapan pagi, 2 x makan siang, 3 x makan malam)
- Guide dan Supir
- Tiket Masuk Obyek Wisata
- Boat ke gili
Harga Tidak termasuk :
- Pengeluaran pribadi seperti loundry, biaya telpon, dll
- Tips Guide dan Supir
- Tour Tambahan diluar Programme
Note :
- Harga sewaktu-waktu bisa berubah tergantung jumlah peserta dan waktu keberangkatan
- Programme bisa berubah tergantung cuaca dan permintaan tamu.
- Harga tidak berlaku untuk Peak Season
- Untuk tour ke Gili Trawangan bisa diganti ke Gili Sudak, Gili Kedis dan Gili Tangkong dengan pasir putih nan cantik dan juga dapat menikmati keindahan pulau dan taman lautnya, pada siang hari kita dapat menikmati ikan bakar tangkapan nelayan yang masih segar
Reservasi :
limas Tour & Travel
Jl. HR Soebrantas. Komplek BRP I/19 panam
Pekanbaru - Riau
Telp : +62 761 3019923
Hp : 08127631353, 087893106255 (Zilmita. S)
Pin : 2A17C709
email/YM : limas.tour@yahoo.com
YM/FB : limas_aja@yahoo.com
web : www.limastour.com
limas Tour & Travel
Jl. HR Soebrantas. Komplek BRP I/19 panam
Pekanbaru - Riau
Telp : +62 761 3019923
Hp : 08127631353, 087893106255 (Zilmita. S)
Pin : 2A17C709
email/YM : limas.tour@yahoo.com
YM/FB : limas_aja@yahoo.com
web : www.limastour.com